PRODUCTS
FISH FEEDER
IDR 270.000
BARDI Fish feeder adalah pemberi makanan pintar untuk peliharaan aquatic anda, dengan dukungan WIFI 2.4GHz dan applikasi anda dapat mengatur jadwal pemberian makan hewan kesayangan anda.
Bentuk dinamis cocok untuk segala jenis aquarium. dengan ukuran tempat makan 165-175ml dan tempat keluar makanan yang dapat di atur, dapat memuat banyak jenis tipe makanan untuk hewan peliharaan anda, dukungan alexa dan google assistance anda dapat memberi perintah suara dalam pemberian makanan dimanapun anda berada.
Feature:
- Wifi
- Support IOS and android
- Support alexa and google home
- Support siri & google assist from mobilephone
- Food capacity 165-175ml with manual food adjustment
Spesifikasi:
Wifi : IEEE 802.11 b/g/n 2.4Ghz
Dimensi : 13.5x6x6.5cm
Berat : 167g
Konsumsi listrik : 3.5w per hour.